Universitas Kristen (UK) Petra Surabaya menggelar bedah buku di ruang teater perpustakaan, pada Jumat (17/11/2017). Satu buku yang dibedah di antaranya adalah karya Fanny Lesmana. Fanny Lesmana adalah seorang dosen jurnalistik di prodi Ilmu Komunikasi UK Petra Surabaya. Buku karyanya adalah Feature, penulisan buku Feature ini memakan waktu 10 bulan. Tulisan Jurnalistik yang kreatif. Melalui buku karyanya ini, ia ingin menyampaikan banyak hal tentang feature dan memberikan pencerahan bagi pembaca untuk berproses lebih lanjut di bidang jurnalistik.