Simple search Advanced search Browse by DDC#

Memahami budaya panji

Nurcahyo, Henri Unknown Pusat Konservasi Budaya Panji (Sidoarjo, 2016) (ind) Indonesian Unknown Unknown Unknown JAVANESE FICTION; Unknown Cerita asli Indonesia yang bersumber dari Kerajaan Kediri dan Jenggala itu ternyata menyebar ke seluruh Jawa, Bali, Nusa Tenggara; menyeberang ke Sumatera, Kalimantan, bahkan hingga negara-negara tetangga seperti Malaysia (Semenanjung Melayu), Thailand, Kamboja, Laos, dan Myanmar. Di Thailand, d, cerita panji dikenal sebagai cerita inao. Meski demikian, cerita panji bukan sebatas kisah percintaan Raden Panji Asmarabangun dan Dewi Sekartaji. Cerita panji bukan monopoli Kediri saja. Masih banyak versi cerita panji lain yang digolongkan sebagai cerita panji minor. Cerita panji dapat dikisahkan secara singkat sebagai cerita mengenai percintaan Raden Panji Asmarabangun, putra mahkota Kerajaan Jenggala, dengan Dewi Sekartaji, putri Kerajaan Panjalu atau Kediri. Pada mulanya cerita panji adalah sastra lisan yang berupa kidung, kemudian berkembang menjadi sastra tulis, dipahatkan dalam relief-relief candi pada masa Majapahit, menjadi bahan baku dalam banyak seni pertunjukan, juga menjadi inspirasi dalam seni rupa.

Physical dimension
xi, 252 p. 21 cm, ill.

Summary / review / table of contents

No summary / review / table of content available


Copies
Access no. Call number Location Status
03603/16 899.222 Nur M Library - 8th Floor Available
03604/16 899.222 Nur M Library - 8th Floor Available